- Gak punya kerjaan
Saking fokusnya bermain game, banyak gamers yang meninggalkan tugas kesehariannya demi bermain game untuk mendapatkan EXP & Point yang banyak untuk mendapatkan item yang bagus.
- Kebanyakan Jomblo
"Main game mulu ? maenin akunya kapan? Eh !" ya tentu karena gamers gak peduli sama yang namanya pacar, malah ada gamers yang memutuskan kekasihnya gara - gara kekasihnya menelpon dia sedang WAR! mungkin saking keselnya.
- Banyak membuang uang
Nah sering sekali gamers membeli games ori yang ada di steam sampai ratusan ribu rupiah hanya untuk membeli sebuah game. Dan ada juga yang membeli item khusus yang ada di dalam game tersebut untuk menjadikannya lebih hebat dengan item tersebut.
- Membuang waktu
Yap gamers bisanya cuman membuang - buang waktu saja di samping gk ada kerjaan. Tapi tidak semua gamers membuang - buang waktu saja, seperti para gamers e-sport dota 2 saling bertanding untuk mendapatkan hadiah jutaan rupiah WOW.